sekelam malam yang mencekam kah cinta...
seperih sayatan pisau kah cinta...
sepahit secangkir kopi tanpa gula kah cinta...
sesulit matematika kah cinta...
sebuta seseorang dalam gelap malam kah cinta...
atau bahkan segila seekor monyet bodoh kan cinta itu...
tapi cinta itu...
seindah padang rumput hijau yang membentang
sesejuk angin yang mengelus hati
seharum bunga di taman yang menggoda
tapi jangan berharap kehadiran itu
tanpa adanya dampingan Sang Illahi dalam ”CINTA-mu”
Uhibbuki Fillah...
I love You Because Alloh...
0 komentar:
Posting Komentar